Bentuk kepedulian warga masyarakat Desa Pejambon terhadap Anak anak Yatim, Piatu, Janda Duda Lansia Dhuafa. dibuktikan dengan pembagian Paket sembako. terutama pada bulan bulan yang penuh hikmah yang di motori para tokoh masyarakat.
Paket sembako yang di berikan sangat bermanfaat bagi penerima.